Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH YOGYAKARTA
“AKHLAQ MULIA, AMANAH, PROFESIONAL, KOLABORATIF, UNGGUL”
Informasi Penting

Peresmian Fakultas Kedokteran Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta Oleh Menteri Kesehatan RI
Pada hari Rabu, 4 September 2024 lalu, Menteri Kesehatan RI Bpk. Budi Gunadi Sadikin meresmikan Fakultas Kedokteran UNISA Yogyakarta dalam puncak Milad ke-33 UNISA terlaksananya Sidang Senat Terbuka dengan tema “Berkhidmat Memajukan Bangsa”. Acara tersebut...
Agenda
Tautan Cepat
Informasi Eksternal
Direktori Publik
Youtube Channel
Sambutan Kepala BPSDM
Dalam rangka mewujudkan universitas berwawasan kesehatan pilihan dan unggul berbasis nilai-nilai islam berkemajuan perlu dilakukan penguatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia merupakan salah satu unit kerja yang turut berperan penting untuk mewujudkan tujuan tersebut. Penyelenggaraan dan pelaksanaan program kerja Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia harus diarahkan pada upaya pengembangan sumber daya manusia yang berakhlak mulia, berilmu pengetahuan tinggi, professional berjiwa entrepreneur sehingga mampu menghadapi tantangan zaman.
Pengumuman
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Lowongan Kerja
LOWONGAN PEKERJAAN
Doc5Download
PENGUMUMAN DITERIMA CALON PEGAWAI
diterima okt 2023Download
Berita
Reward Ibadah Umroh Pegawai UNISA Yogyakarta Tahun 2023
Mempertimbangkan bahwa kesempatan untuk beribadah haji dan umroh ditentukan kepada muslim yang mampu maka sebagai salah satu upaya Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta untuk memberikan kesejahteraan kepada pegawainya melalui Biro Pengembangan Sumberdaya Manusia (BPSDM)...
Pendampingan Jabatan Fungsional Guru Besar UNISA Yogyakarta
Pada Hari Selasa tanggal 16 Mei 2023, pukul 13.00 Wib Dalam rangka pengajuan jabatan Fungsional Guru Besar, Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta mengundang Prof.Dr.Ir.Sukamta, S.T., M.T.,IPM Ilmu Teknik Mesin Universitas Muhammadiyah Yogyakarta untuk memberikan...
UNISA YOGYAKARTA AJAK SELURUH KARYAWAN KE BOGOR IKUTI CAPACITY BUILDING
Karyawan Universitas `Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) mengikuti kegiatan capacity building di puncak Bogor dari tanggal 2 – 5 Maret 2023. Seluruh karyawan Unisa Yogyakarta diajak mengunjungi tempat wisata Cimory Dairyland, The Ranch serta Taman Safari. Di malam...