Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia
UNIVERSITAS ‘AISYIYAH YOGYAKARTA
“AKHLAQ MULIA, AMANAH, PROFESIONAL, KOLABORATIF, UNGGUL”
Informasi Penting

UNISA Yogyakarta Gelar Rapat Senat Terbuka Orasi Ilmiah Guru Besar Prof. Dr. Mufdlilah, S.SiT., M.Sc
Universitas Aisyiyah Yogyakarta Pada Sabtu (16/12), merupakan momen yang gemilang dan bersejarah bagi Universitas `Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta dengan diadakannya Rapat Senat Terbuka Orasi Ilmiah yang memperingati pengukuhan Guru Besar Prof. Dr. Mufdlilah,...
Agenda
Tautan Cepat
Informasi Eksternal
Direktori Publik
Youtube Channel
Sambutan Kepala BPSDM
Dalam rangka mewujudkan universitas berwawasan kesehatan pilihan dan unggul berbasis nilai-nilai islam berkemajuan perlu dilakukan penguatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM). Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia merupakan salah satu unit kerja yang turut berperan penting untuk mewujudkan tujuan tersebut. Penyelenggaraan dan pelaksanaan program kerja Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia harus diarahkan pada upaya pengembangan sumber daya manusia yang berakhlak mulia, berilmu pengetahuan tinggi, professional berjiwa entrepreneur sehingga mampu menghadapi tantangan zaman.
Pengumuman
No Results Found
The page you requested could not be found. Try refining your search, or use the navigation above to locate the post.
Lowongan Kerja
Lowongan pekerjaan Dosen S3 Akuntansi
Informasi selengkapnya dapat Anda unduh di bawah ini Unduh berkas informasi lowongan
Lowongan pekerjaan Dosen S3
Untuk selengkapnya dapat diunduh di sini Unduh Dokumen
Berita
13 Dosen dan Mahasiwa UNISA Yogyakarta Raih Beasiswa Shortcourse Digital Health di Taiwan
Dosen dan Mahasiswa Universitas `Aisyiyah Yogyakarta mendapatkan beasiswa shortcourse Digital Health yang diadakan oleh Ministry of Health and Welfare (MoHW) ROC Taiwan dan Taiwan International Healthcare Training Centre (TIHTC), Rabu (24/11). Sebanyak 13 dosen dan...
Workshop Personal Branding dan Excellent Service Bagi Seluruh Pegawai UNISA Yogyakarta
Universitas `Aisyiyah Yogyakarta menyelenggarakan workshop dengan tema Personal Branding and Excellent Service In The New Era, dengan mengajak seluruh pimpinan, dosen, serta tenaga kependidikan di lingkungan kampus Unisa Yogyakarta melalui platform Zoom, Senin...
Gelar Pelatihan, UNISA Yogya Dorong Civitas Akademik Terampil Management Event dan Master of Ceremony
Suksesnya sebuah acara tentunya tidak jauh dengan orang-orang yang terampil dalam Management Event dan juga Master of Ceremony, baik dalam lingkup kampus maupun Nasional. Biro Humas dan Protokol (BHP) Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta mengadakan pelatihan Management...